Padang– Universitas Negeri Padang (UNP) kembali masuk 50 Besar Kampus Peduli Lingkungan tingkat nasional dari sebanyak 900 Perguruan Tinggi di Indonesia. Pemberian sertifikat kampus peduli lingkungan berkaitan dengan ajang bergengsi nasional UIGreenMetric tahun 2021 ini, yang juga diikuti oleh UNP sejak lima tahun terakhir. Sertifikat penghargaan tersebut diterima oleh Prof. Dr. Indang Dewata, M.Si Ketua...Read More
Padang—-Pada Wisuda ke-125 Universitas Negeri Padang (UNP), yang digelar secara Luring dan Daring, Selasa dan Rabu (14 -15 Desember 2021), terdapat sejumlah 1.848 orang Wisudawan yang diwisuda dari 10 Fakultas dan Pascasarjana yang ada UNP. Kegiatan dikemas dalam bentuk rapat senat akademik terbuka, yang hanya dihadiri pimpinan UNP, dan anggota senat akademik, perwakilan alumni dengan...Read More
Padang—Setelah kemaren Senin/ 27 September 2021 mengukuhkan enam orang Guru Besar baru Universitas Negeri Padang (UNP), Selasa/ 28 September 2021 melakukan acara pidato kehormatan purnabakti Guru Besar (profesor) yang memasuki masa purnabakti. Kegiatan ini diselenggarakan dalam bentuk Rapat Senat Terbuka UNP, dengan secara luring di Auditorium dan daring melalui zoom meeting dan dibuka serta ditutup...Read More
Kontes Robot Indonesia (KRI) adalah salah satu ajang bergengsi tahunan kompetensi rancang bangun dan rekayasa dalam bidang robotika yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi Republik Indonesia. KRI ini dapat diikuti oleh tim mahasiswa pada perguruan tinggi yang tercatat di Kementerian Pendidikan kebuduyaan Riset dan Teknologi dan Pangkalan Data...Read More
Pengukuhan Guru Besar Universitas Negeri Padang Pada Rapat Senat Terbuka.Hari/tanggal: Senin 27 September 2021Tempat: Auditorium Universitas Negeri PadangRead More
OPEN RECRUITMENT UKRO KM-UNP Halo, sahabat riset…Buat kalian para pecinta robot dan punya kemauan besar untuk riset, ada good news nih….Open Recruitment Unit Kegiatan Robotika dan Otomasi Keluarga Mahasiswa Universitas Negeri Padang segera dibuka lhoo..Catet baik2 time line nya ya.. Tema: “Find new experience and build your potential with technology in UKRO” Time Line Registrasi...Read More
Padang— 16 September 2021 LSP UNP menyelenggarakan uji kompetensi bagi 20 Mahasiswa/i Jurusan Teknik Tambang di Tempat Uji Kompetensi (TUK) skema supervisor Environment pada pertambangan mineral dan batubara. Kegiatan uji kompetensi ini merupakan kegiatan rutin LSP UNP sebagai upaya mendukung UNP dalam menghasilkan lulusan yang kompeten dan profesional. Selain itu, uji kompetensi ini juga sebagai...Read More
Padang— 17 September 2021 Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin mengikuti Uji Kompetensi di TUK Welding untuk skema Welding Practicioner/ Foreman yang diasesori oleh Junil adri, S.Pd, M.Pd.T sebagai asesor yang ditugaskan oleh LSP Universitas Negeri Padang. Pada uji kompetensi ini diawali dengan pre asessmen, pertanyaan lisan dan tulis, kemudian seluruh asesi diminta melakukan praktik demonstrasi sebagai...Read More
Padang—– Unit Pogram Pengalaman Lapangan (UPPL) Universitas Negeri Padang (UNP), menyelenggarakan pertemuan secara daring dengan para Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Praktek Lapangan Kependidikan (PLK), yang akan melakukan monitoring dan evaluasi di sekolah-sekolah praktek dalam maupun luar Provinsi Sumatera Barat. Pada kegiatan yang dilaksanakan Senin/ 20 September mulai pukul 10.00 WIB. Pada kesempatan tersebut Ketua UPPL...Read More
Komentar Terbaru