Caption aligned here

Berita Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang

Padang— hari ini, Senin (8/2/2021) Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu (LP3M) menyelenggarakan Rapat Koordinasi dan Lokakarya Pelaksanaan PLK Mahasiswa UNP. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor, Wakil Rektor, Ketua LP3M, Dinas Pendidikan (Disdik),Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) , Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Didikpora) Propinsi Kabupaten/Kota dan seluruh SMA. Ketua...
Read More
Dalam rangka mendapatkan data tentang keterlaksanaan perkuliahan semester Juli – Desember 2020 di Universitas Negeri Padang dan mengumpulkan bahan untuk perbaikan di masa datang maka mahasiswa UNP diharapkan untuk mengisi angket berikut ini: Informasi Lengkap : Angket Perkuliahan Daring.pdf Isi Angket Di sini : http://bit.ly/AngketPembelajarDaringUNP2020
Read More
Padang—Dalam rangka meningkatkan kualitas Tridharma Perguruan Tinggi, hari ini Jum’at (5/2/2021) Universitas Negeri Padang (UNP) melaksanakan penandatanganan MoU dengan Telkom University (Tel-U) yang bertempat di Ruang Sidang Rektor UNP, Lantai 4, Gedung Rectorate and Research Center yang dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom meeting. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor, Wakil...
Read More
Diberitahukan kepada Mahasiswa Universitas Negeri Padang, bahwa periode perubahan nilai T/BL semester Juli-Desember 2020 mulai tanggal 5 s.d 28 Februari 2021. Sehubungan dengan hal tersebut, kami harapkan mahasiswa yang mendapatkan nilai T/BL pada hasil studi semester Juli-Desember 2020 agar segera menghubungi Dosen bersangkutan. Demikian kami sampaikan. TTD. Kepala BAK UNP.
Read More
Padang—Rektor Universitas Negeri Padang (UNP), Prof. Ganefri, Ph.D menyerahkan Surat Keputusan (SK) kepada Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2019. Penyerahan SK CPNS Tahun 2019 ini dihadiri oleh Rektor, Wakil Rektor, Dekan, Ketua Lembaga, Direktur Pascasarjana, dan Kepala Biro Selingkungan Universitas Negeri Padang yang dilaksanakan di Ruang Sidang Senat, Gedung...
Read More
Panduang Pengisian PDSS 2021 versi 31012021 dan Penambahan Fitur Pembatalan Finalisasi dapat diunduh pada web LTMPT www.ltmpt.ac.id di menu “Unduhan” http://www.unp.ac.id/…/h-5-batas-waktu-finalisasi-data-seko…#FT.unp#unp #humasunp
Read More
Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang diluncurkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi pada  merupakan salah satu upaya untuk menumbuhkan, mewadahi, dan mewujudkan ide kreatif serta inovatif mahasiswa. PKM memberikan dampak terhadap peningkatan prestasi mahasiswa dan prestasi perguruan tinggi dalam pemeringkatan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Sejak diluncurkannya, PKM memperoleh respon positif, baik...
Read More
Jadwal, Syarat, Tata Cara dan Langkah-langkah Pendaftaran Calon Wisuda Universitas Negeri Padang Periode Ke 122 Tanggal 20 dan 21 Maret 2021, silahkan diunduh pada tautan di bawah ini: >> Jadwal Wisuda Periode ke 122  Demikian kami sampaikan. Wakil Rektor I, TTD. Dr. Refnaldi, S.Pd, M.Litt. NIP. 19680301 199403 1 003
Read More
Menindaklanjuti pelaksanakan program bantuan UKT/SPP melalui program KIP 2020, untuk menghindari kesalahpahaman, melalui pengumuman ini kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut (harap baca dengan seksama) : Bantuan UKT diberikan maksimal sebesar Rp 2.400.000,- (Dua juta empat ratus ribu rupiah) dengan aturan sebagai berikut : Apabila UKT/SPP mahasiswa Rp 2.400.000,- kebawah,...
Read More
Lembaga Sertifika Profesi (LSP) Universitas Negeri Padang mulai dirintis dari tahun 2017. LSP Pihak Pertama yang dikenal dengan sebutan LSP P1 berfungsi sebagai lembaga yang memastikan kompetensi dengan menyediakan Pendidikan Vokasi atau pekerjaan yang berdasarkan kualifikasi atau keahlian. Dalam sistem Pendidikan ini terdapat Lembaga pelatihan yang menyiapkan individu untuk memiliki...
Read More
Sebanyak 13 orang rombongan dari Pascasarjana Universitas Riau (UNRI) melakukan benchmarking ke Pascasarjana UNP Senin/1 Februari 2021. Kegiatan penyambutan dilakukan di Aula Pascasarjana UNP. Hadir dalam kegiatan ini Direktur Pascasarjana UNP Prof. Yeni Rozimela, Ph.D, Ketua Prodi S3 Imu Lingkungan Prof. Dr. Eri Barlian, MS, Ketua Prodi S2 Teknologi Pendidikan...
Read More
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya pemilihan Fakultas, Jurusan, dan Program Studi Berprestasi tingkat Universitas tahun 2020, bersama ini kami lampirkan Persyaratan Mekanisme Pengusulan serta Instrumen Penilaian Lomba Fakultas, Jurusan, dan Program Studi Berprestasi. Dokumen tersebut dapat diunduh di sini.  Hardcopy Instrumen Penilaian yang telah diisi dikirimkan ke Biro Akademik dan Kemahasiswaan dan...
Read More
Surat Edaran Rektor Universitas Negeri Padang Nomor: 6307/UN35/AK/2020, tentang Kegiatan Kampus Semester Januari-Juni 2021 Dalam Rangka Kewaspadaan Pandemi COVID-19, dapat di unduh di sini.  Demikian kami sampaikan. TTD. Kepala BAK UNP
Read More
Penyerahan tanah untuk kampus Universitas Negeri Padang (UNP) di Tarok City oleh Bupati Padang Pariaman yang diterima langsung oleh Wakil Rektor II , Ir. Syahril, M.Sc., Ph.D pada Senin 11 Januari 2021
Read More
Padang– Dalam rangka meningkatkan kualitas penyelenggaraan pendidikan bertaraf internasional, Universitas Negeri Padang (UNP) mendapat kesempatan divisitasi oleh tim Asean University Network–Quality Assurance (AUN-QA). Berbeda dengan tahun sebelumnya, pelaksanaan visitasi oleh Tim AUN-QA tahun ini dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom meeting di masing-masing prodi yang akan di visitasi dan  di...
Read More
1 21 22 23

Text Widget

Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Donec sed odio dui. Etiam porta sem malesuada.

Recent News

Informasi dan Pengumuman Wisuda UNP ke-138
12 Maret 2025By
KEJURNAS SAH48AT INDONESIA NASIONAL TAEKWONDO CHAMPIONSHIP 2025
27 Februari 2025By
Rektor UNP Siapkan Kerja Sama dengan Kedutaan Besar Republik Tiongkok
26 Februari 2025By

Tag Cloud

Recent Works