ftunp

By

FT UNP. Rektor Universitas Negeri Padang (UNP), Krismadinata, Ph.D., menyerahkan Surat Keputusan (SK) pembukaan empat program studi baru dalam rangkaian acara Wisuda ke-137 UNP yang berlangsung pada Sabtu (14/12/2024)) di Auditorium UNP. Penyerahan SK ini dimulai dengan diserahkannya SK Prodi Magister (S2) Pendidikan Seni kepada Dekan Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Prof. Dr. Ermanto, S.Pd.,...
Read More
FT UNP. Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Wamendiktisaintek) Republik Indonesia, Prof. Dr. Fauzan, M.Pd., mengungkapkan  bahwa kesuksesan tidak datang begitu saja, melainkan harus dijemput dengan usaha dan tekad yang kuat. Hal ini disampaikannya dalam orasi ilmiahnya pada Wisuda Universitas Negeri Padang ke 137 Periode Desember 2024, Sabtu (14/12/2024). Dalam orasinya, Prof. Fauzan menggambarkan...
Read More
FT UNP. Prestasi akhir tahun berhasil diperoleh Universitas Negeri Padang (UNP) dalam Anugerah Diktisaintek Tahun 2024 yang diserahkan dalam rangkaian kegiatan di Graha Diktisaintek Gedung D Lantai 2 Kemendiktisaintek Senayan Jakarta Jumat 14 Desember 2024. UNP berhasil meraih 6 (enam) penghargaan yakni (1) Silver Medals kategori SPADA Award inovasi pembelajaran, sub kategori Pengembangan e-learning, (2) Silver...
Read More
FT UNP. Dekan Fakultas Teknik Dr. Muhammad Anwar, S.Pd,.M.T menyatakan bahwa Monitoring yang dilaksanakan tidak hanya untuk memastikan bahwa laboratorium berfungsi dengan baik, Namun lebih sebagai langkah proaktif dalam menanggapi berbagai kebutuhan yang berkembang, baik dari segi peralatan maupun aspek keamanan. Bersama Dekan FT turut hadir WD 1 Ibu Dr. Ir. Fadhila, S.Pd,.M.Si, WD 2...
Read More
  FT UNP. Fakultas Teknik menggelar Kuliah Umum dan diskusi bersama Prof Maurice Fadel dengan topik Recent Developments in Power Electronics and Drives for Aviation. Acara dibuka langsung oleh Rektor Universitas Negeri Padang bapak Krismadinata, Ph.D, siang kemaren Senin 9 Desember 2024.   Sebelum memberikan kuliah umum dihadapan civitas akademika Ft UNP Prof Maurice menyempatkan diri mengunjungi...
Read More
  FT-UNP. Tim ZonaTech yang beranggotakan Khairul Fikri, M.Ilham Ramadhan dan Amirah Ulfah Sakinah, Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika Fakultas Teknik Meraih Juara 1 Lomba Video Inovasi Mahasiswa Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Universitas Negeri Padang pada Ajang UNP Expo 2024.   Lomba ini diikuti oleh Berbagai Perguruan Tinggi yang ada Indonesia. Pada kegiatan ini lomba Video Inovasi...
Read More
Dr. Elfizon, S.Pd,.M.Pd.T : ” Mahasiswa Tambang harus mampu memperkuat kompetensi dan intuisi, Indonesia adalah Negara Kaya sumberdaya Alam hingga keperut Bumi” FT UNP. Wakil Dekan 2 Dr. Elfizon, S.Pd.,M.Pd.T menyampaian pengharapannya kepada mahasiswa Teknik Pertambangan, Fakultas Teknik Departemen Teknik Pertambangan untuk terus memperkuat kompetensi dan intiusi, karena Indonesia merupakan negara yang kaya dengan Sumberdaya...
Read More
FT-UNP. Wakil Dekan 2 FT UNP Dr Elfizon, S.Pd,.M.Pd.T menyatakan bahwa “untuk siswa SMA yang akan kuliah maka mari kuliahnya di FT UNP saja, karna banyak orang orang sukses saat ini lahir dari Fakultas Teknik.” demikian dikatan Pak Elfizon didepan ratusan siswa gabungan dari SMA N 1 Kamang Magek, dan SMA N 1 Tilatang Kamang,...
Read More
1 5 6 7 8 9 56