Desember 11, 2024

Day

  FT UNP. Fakultas Teknik menggelar Kuliah Umum dan diskusi bersama Prof Maurice Fadel dengan topik Recent Developments in Power Electronics and Drives for Aviation. Acara dibuka langsung oleh Rektor Universitas Negeri Padang bapak Krismadinata, Ph.D, siang kemaren Senin 9 Desember 2024.   Sebelum memberikan kuliah umum dihadapan civitas akademika Ft UNP Prof Maurice menyempatkan diri mengunjungi...
Read More
  FT-UNP. Tim ZonaTech yang beranggotakan Khairul Fikri, M.Ilham Ramadhan dan Amirah Ulfah Sakinah, Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika Fakultas Teknik Meraih Juara 1 Lomba Video Inovasi Mahasiswa Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Universitas Negeri Padang pada Ajang UNP Expo 2024.   Lomba ini diikuti oleh Berbagai Perguruan Tinggi yang ada Indonesia. Pada kegiatan ini lomba Video Inovasi...
Read More