Caption aligned here

Berita Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang

  FT UNP Padang. ‘’FT UNP selalu di hati kami,’’ demikian dikatakan langsung  oleh Hendri Fahmi, S.Pd,.M.T Waka Humas SMK N 6 Pekanbaru Riau. Kegiatan bechmarking atau lebih dikenal dengan study banding dilaksanakan pada hari Kamis, 1 Desember tahun 2022.   Kegiatan benchmarking dari SMK N 6 Pekanbaru Riau ini diterima langsung...
Read More
  Padang— UNP innovation Expo 2022 merupakan pengganti Seminar hasil penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat dimana pada tahun ini dilakukan inovasi oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian (LPPM)  dengan melakukan kegiatan Innovation Expo.  Innovation Expo tahun 2022 ini diikuti oleh 664 poster penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen UNP...
Read More
   Padang– Pada hari ini tanggal 26 November 2022, malam ini secara bersama-sama kita dapat melaksanakan “Penutupan POMNas XVII Tahun 2022 di Sumatera Barat”. Sudah selama 11 hari rata-rata para atlet telah berada di Ranah Minang, bertarung di arena pertandingan POMNas XVII, dengan semangat dan daya juang yang hebat, bermandikan...
Read More
  FT UNP Padang. Universitas Negeri Padang/UNP  sebagai Universitas berstatus Unggul dan terkemuka di Pulau Sumatera, saat ini UNP terus menggeliat maju berbenah diri dalam melengkapi segala pendukung sarana prasarana pendidikan agar tercapainya cita cita sebagai Kampus terbaik di Indonesia. Deketahui bahwa UNP saat ini memiliki Laboratorium Terpadu, Teaching Factory di...
Read More
   Departemen Elektronika dan Elektro menyelenggarakan kegiatan Kuliah Umum Bersama narasumber dari Faculty of Art, Computing and Creative Industry Universiti Pendidikan Sultan Idris/UPSI  dengan topik ‘ Educational Game” dan Department of Technology, Dong Nai Technology University, Vietnam yang fokus   pada materi Study  of SAE and ECE curved Retroreflector for Enhancing...
Read More
  (FT  UNP),Padang. Laboratorium Teaching Factory di Fakultas Teknik UNP, sebagai salah satu Laboratorium Tersertifikasi, telah mendapatpan sertifikat ISO 17025 dan berstandar Internasional. Laboratorium ini juga merupakan labor terbaik yang telah melakukan pengujian sebanyak 650 kali. Keberadaan Laboratorium ini menjadi daya tarik tersendiri bagi para pendidik dan pengiat pendidikan.   Sebagai Universitas...
Read More
   Padang, (23 November 2022) Departemen Teknik Elektronika dan  Departemen Teknik Elektro mengadakan konferensi International yang diberi nama dengan The International Conference of Electronic and Electrical Engineering (IC3E) yang berlangsung selama 1 hari pada tanggal  23 November  2022. Kegiatan ini bertujuan untuk menyediakan platform bagi para peneliti, pakar dan praktisi dari akademisi,...
Read More
   Padang, (23 November 2023) Mahasiswa Departemen Elektronika   dan mahasiswa Departemen Elektro memdapatkan kuliah umum langsung secara tatap muka dengan Mr.Vivekanand Patil Senior Manager Robotics EPSON Singapore. Pada kesempatan ini mahasiswa mendapatkan paparan mengenai teknologi yang dikembangkan oleh EPSON Robotics. Mahasiswa juga sangat beruntung karena acara ini dimoderatori oleh Bapak...
Read More
Kampus— S3-Pendidikan Teknologi dan Kejuruan menggelar The 9rd International Conference on Technikal and Vocational Education and Training 2022 (ICTVET 2022), di Fakultas Teknik  Padang, Sumatera Barat, Sabtu, 19 November  2022. ICTVET ini adalah ketujuh kalinya digelar di FT setelah sukses di tahun 2014. Kegiatan ini bertujuan untuk menyediakan platform bagi...
Read More
Padang– Universitas Negeri Padang (UNP) mengadakan Kuliah Umum bersama Brigjen TNI Fahrid Amran S.H Direktur Sumber Daya Pertahanan Kementerian Pertahanan RI dengan tema “Komcad sebagai Sumber Daya Pertahanan Nasional dalam Perspektif Dunia Perguruan Tinggi” dan Sosialisasi Komcad (Komponen Cadangan) Kementerian Pertahanan RI di Gedung Auditorium UNP Kampus Air Tawar UNP...
Read More
Padang– Universitas Negeri Padang (UNP) melaksanakan upacara peringatan Hari Pahlawan  di Lapangan Depan Rektorat UNP Kampus Air Tawar Barat UNP, pada Kamis (10/11) yang diikuti oleh seluruh civitas akademika selingkungan UNP dengan tema ” Pahlawanku Teladanku” Wakil Rektor I UNP Dr. Refnaldi, M. Litt. Selaku inspektur upacara menyampaikan amanat Menteri...
Read More
Padang—- Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) yang diwakili oleh Wakil Rektor III Drs. Hendra Syarifuddin, M.Si.,Ph.D bersama branch manager PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Yudha Andaka menyerahkan buku tabungan kepada 1763 mahasiswa penerima beasiswa KIP UNP tahun masuk 2022. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kepala Biro Akademik dan Kemahasiswaan...
Read More
Padang–Pada tanggal (30/10/2022) diadakannya lomba Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2022 di sirkuit Gelora Bung Tomo Surabaya dengan tuan rumah Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Surabaya. Kegiatan Kontes Mobil Hemat Energi ini diikuti oleh lebih dari 40 tim mahasiswa dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia. Pagaruyuang Team UNP MPD...
Read More
Padang– Universitas Negeri Padang (UNP) kembali mengadakan Kuliah Umum dengan Tema “Pembelajaran Pandemi Covid-19 dan Dampaknya terhadap Pembangunan Manusia” yang dihadiri oleh Ketua Satgas Penanganan COVID-19, Dr. Sonny Harry B Harmadi. Kuliah umum ini dilaksanakan di Gedung Auditorium UNP Kampus Air Tawar UNP dan live streaming melalui akun Youtube UNP...
Read More
Padang– Universitas Negeri Padang (UNP) kembali mengadakan Kuliah Umum dengan Tema “Pembelajaran Pandemi Covid-19 dan Dampaknya terhadap Pembangunan Manusia” yang dihadiri oleh Ketua Satgas Penanganan COVID-19, Dr. Sonny Harry B Harmadi. Kuliah umum ini dilaksanakan di Gedung Auditorium UNP Kampus Air Tawar UNP dan live streaming melalui akun Youtube UNP...
Read More
Padang— Universitas Negeri Padang (UNP) mengadakan upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-94 di lapangan depan Rektorat UNP kampus Air Tawar Barat UNP, pada (28/10) yang diikuti oleh civitas akademika selingkungan UNP  dengan tema “Bersatu Bangun Bangsa” yang berarti memberikan pesan mendalam bersatu adalah kekuatan meningkatkan pembangunan peradaban yang unggul. Rektor...
Read More
Padang—Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof. Ganefri Ph.D, terpilih sebagai Ketua Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia (MRPTNI) periode 2022-2024 dalam rapat yang dilaksanakan pada hari Senin 24 Oktober 2022 di Hotel JW Marriott, Jakarta. MRPNI merupakan organisasi bergengsi para Rektor di Indonesia dan telah memberikan kobtribusinya untuk penyusunan regulasi...
Read More
Padang– Sebagai bagian lomba untuk memeriahkan Dien Natalis UNP ke 68,  bidang lomba Futsal salah satu yang favorit oleh sivitas akademika UNP Sabtu, (22/10) dibuka dengan tendangan pertama langsung oleh Rektor UNP Prof. Ganefri, Ph.D. di GOR FIK UNP Kampus Air Tawar Padang Pada pertandingan perdana Futsal tersebut berhadapan Tim...
Read More
Padang— Universitas Negeri Padang (UNP) rayakan Gebyar Dies Natalis ke-68 dengan mengadakan Lomba Solo Song yang dibuka untuk seluruh civitas akademika UNP. Acara ini digelar selama tiga hari, yakni dari tanggal 18-20 Oktober 2022. Hari pertama dan kedua dilaksanakan di Pendopo PKM UNP, dan hari ketiga di Gedung Auditorium UNP sekaligus...
Read More
1 14 15 16 17 18 24

Text Widget

Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Donec sed odio dui. Etiam porta sem malesuada.

Recent News

Kunker Mendikti di UMRAH Tanjung Pinang didampingi Rektor UNP
25 April 2025By
UNP Satu-satunya Perguruan Tinggi di Sumbar Fasilitasi Peserta Difabel pada UTBK-SNBT 2025
24 April 2025By
Pelantikan Pengurus Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil FT UNP Periode 2025/2026
23 April 2025By

Tag Cloud

Recent Works